Pulau Baru di Jepang Menyerupai Karakter Kartun Snoopy

Sebuah pulau baru di wilayah perairan Jepang memiliki bentuk yang menyerupai karakter kartun Snoopy setelah luasnya terus bertambah karena menyatu dengan pulau lain di dekatnya.

Dilansir National Geographic di situsnya, pulau berjarak sekitar 970 kilometer dari selatan Jepang, awalnya hanya memiliki luas sekitar 500 meter ketika ia lahir pada tanggal 20 November 2013.

Pulau Snoopy di Jepang
Namun, setelah bergabung dengan dua pulau yang ada di sisinya, Nii-Jima yang merupakan pulau vulkanik, sekarang delapan kali lebih besar daripada ketika ia ditemukan muncul ke permukaan laut.

Para ilmuwan Jepang percaya adanya Nii-jima tidak akan berlangsung lama. Tapi Desember lalu, muncul pendapat lain yang mengatakan Nii-jima bisa bertahan setidaknya selama beberapa tahun.

Nii-jima sendiri dalam koleksi puluhan pulau-pulau kecil yang terletak di selatan Jepang. Sebagian besar pulau-pulau saat ini dengan masuknya Cina ke dalam wilayahnya.
Crecester said...

wah mantap sekali ya sob, kreeen

Mengatasi Kerak Pada Saluran said...

sangat suka sekali info nya
saya tunggu info lain nya gan

Post a Comment

Comment Rules :

1.Berkomentarlah dengan kata-kata yang sopan
2.No SPAM , No Live link , No Sara , No Porn
3.Untuk Blogwalking / Mencari Backlink bisa Menggunakan OPENID , Name URL

Komentar yang tidak sesuai dengan isi Konten , Akan Langsung di Delete.

 
Copyright © 2013. Blog Kitamuda - All Rights Reserved
Design by Gusti Putu Adnyana Powered by idblogsite.com